Jumat, 07 Oktober 2016

Budidaya Nangka Madu Yang Menjanjikan

Nangka Madu ~ Sekarang ini sebagian orang lebih senang berkecimpung di dunia Agrobisnis dan yang menjadi ketertarikan dari peluang usaha tersebut yaitu karena keuntungannya yang di peroleh sangat fantastis. Salah satunya yaitu budidaya nangka madu yang banyak di gemari oleh masyarakat. Keunggulan dari buah nangka madu ini diantaranya ukuran buahnya yang besar dengan berat bisa mencapai diatas 25 kilogram serta bagian isi yang tebal, warna isi buah yang kuning keemasan, mempunyai bau dan aroma yang kuat. Buah Nangka madu ini memang terkenal karena rasa yang manis dan tekstur daging nangka yang berbeda dari yang lain. Bisa juga di gunakan untuk makanan olahan seperti kripik nangka, dan lain sebagainya.

namadu2
Bibit Nangka Madu Unggul
Budidaya Nangka Madu yang tidak terlalu rumit dan tidak membutuhkan banyak perawatan menjadi incaran para pencari bibit. Budidaya Nangka Madu harus menggunakan bibit yang tepat yaitu bibit dalam kondisi sehat dan subur serta mempunyai kualitas yang tinggi. Bibit Nangka Madu yang baru ditanam juga perlu di ikat menggunakan kayu panjang agar pertumbuhan pokok tanamannya menjadi tegak. Untuk masalah pengairan sangat di perlukan terutama di saat pohon nangka ini berbunga dan berbuah, pengairan dapat di lakukan satu kali sehari. Buah nangka biasanya akan cepat matang jika di bungkus. Pembungkusan di lakukan agar terhindar dari hama yang menyerang seperti lalat buah. Buah nangka dapat dibungkus ketika ukurannya mencapai 8-10 cm panjangnya. Ciri buah nangka yang sudah matang diantaranya mempunyai tangkai yang kelihatan menciut dan bagian pangkal buah membengkak. Apabila buah di ketok-ketok, buah nangka madu yang sudah matang berbunyi kosong (tidak padat) dan di petik dengan memotong tangkai buah menggunakan pisau. Begitu mudahnya budidaya buah nangka madu ini dan juga mempunyai nilai ekonomis yang tinggi. keuntungan yang di raih pun cukup besar, dengan perawatan yang sederhana.Budidaya Nangka Madu Yang Menjanjikan Nangka Madu ~ Sekarang ini sebagian orang lebih senang berkecimpung di dunia Agrobisnis dan yang menjadi ketertarikan dari peluang usaha tersebut yaitu karena keuntungannya yang di peroleh sangat fantastis. Salah satunya yaitu budidaya nangka madu yang banyak di gemari oleh masyarakat. Keunggulan dari buah nangka madu ini diantaranya ukuran buahnya yang besar dengan berat bisa mencapai diatas 25 kilogram serta bagian isi yang tebal, warna isi buah yang kuning keemasan, mempunyai bau dan aroma yang kuat. Buah Nangka madu ini memang terkenal karena rasa yang manis dan tekstur daging nangka yang berbeda dari yang lain. Bisa juga di gunakan untuk makanan olahan seperti kripik nangka, dan lain sebagainya. namadu2 Bibit Nangka Madu Unggul Budidaya Nangka Madu yang tidak terlalu rumit dan tidak membutuhkan banyak perawatan menjadi incaran para pencari bibit. Budidaya Nangka Madu harus menggunakan bibit yang tepat yaitu bibit dalam kondisi sehat dan subur serta mempunyai kualitas yang tinggi. Bibit Nangka Madu yang baru ditanam juga perlu di ikat menggunakan kayu panjang agar pertumbuhan pokok tanamannya menjadi tegak. Untuk masalah pengairan sangat di perlukan terutama di saat pohon nangka ini berbunga dan berbuah, pengairan dapat di lakukan satu kali sehari. Buah nangka biasanya akan cepat matang jika di bungkus. Pembungkusan di lakukan agar terhindar dari hama yang menyerang seperti lalat buah. Buah nangka dapat dibungkus ketika ukurannya mencapai 8-10 cm panjangnya. Ciri buah nangka yang sudah matang diantaranya mempunyai tangkai yang kelihatan menciut dan bagian pangkal buah membengkak. Apabila buah di ketok-ketok, buah nangka madu yang sudah matang berbunyi kosong (tidak padat) dan di petik dengan memotong tangkai buah menggunakan pisau. Begitu mudahnya budidaya buah nangka madu ini dan juga mempunyai nilai ekonomis yang tinggi. keuntungan yang di raih pun cukup besar, dengan perawatan yang sederhana.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar