Jumat, 07 Oktober 2016

budidaya nanas

Cara Budidaya Nanas Secara Organik – Pada ulasan kali ini, akan saya jelaskan hal-hal yang harus diperhatikan dalam membudidayakan tanaman Nanas serta cara-cara untuk melakukannya, simak yuk!
Pertama-tama, pahamilah syarat-syarat untuk tumbuhnya tanaman Nanas, berikut ini adalah syaratnya:
  • Tanaman Nanas dapat tumbuh dengan iklim basah maupun kering.
  • Tanaman Nanas toleran terhadap kekeringan serta curah hujan yang padat sekitar 1000 -1500 mm/tahun.
  • Tanaman Nanas tidak tahan dengan salju karena suhunya terlalu rendah. Suhu idealnya adalah 23 – 32 derajat celcius.
  • Tanaman Nanas tumbuh dengan baik dengan cahaya matahari rata-rata 33 – 71% dari kelangsungan maksimumnya.
  • Media tanam yang dibutuhkan idealnya mengandung pasir, subuh, gembur, dan mengandung bahan organik serta kandungan kapur yang rendah, lalu kondisi pH antara 4,5 – 6,5.
  • Tanaman Nanas sangat membutuhkan air dalam pertumbuhannya dan unsur-unsur hara. Tetapi tidak menyukai kondisi tanah yang terlalu becek.
  • Tanaman Nanas menyukai kondisi tanah yang agak miring agar air dapat mengalir dengan cepat.
  • Ketinggian ideal untuk penanamannya adalah sekitar 800 – 1200 m dpl.
Poin penting pada pembudidayaan tanaman Nanas ada tiga, yaitu:
  1. Pemilihan Bibit
  2. Pembibitan Tanaman
  3. Penanaman Tanaman

Pemilihan Bibit

Untitled

Tidak ada komentar:

Posting Komentar