4 Cara Mudah Untuk Budidaya Tebu
tebu
merupakantanaman yang bisa menghasilkan beberapa produk turunan yang
sangat bermanfaat bagi kehidupan. Produk tanama tersebut antara lain
gula, tetes dan blothong (ampas tebu). Seperti yang kita tahu, gula
merupakan salah satu sembilan dari bahan makanan pokok yang harus ada
untuk bahan konsumsi.
Kebutuhan
gula sendiri setiap tahunnya cenderung melonjak seiring dengan
bertambahnya populasi penduduk yang otomatis meningkatkan konsumsi gula.
Namun pada kenyataannya produksi untuk gula pertahunnya hanya mengalami
peningkatan kecil sehingga tak mampu mencukupi kebutuhan di pasaran.
Selain itu untuk tetes tebu sendiri masih dijadikan alternatif untuk
suplemen pakan ternak atau pupuk tanaman, sedangkan untuk ampas tebu
atau blothong dapat dipakai untuk bahan bakar pabrik pembakaran bata,
genteng, maupun kerupuk. Banyak sekali manfaat yang dapat kita ambil
dari tebu, termasuk juga dalam membentuk usaha dibidang agro tanaman
tebu. Jika kamu tertarik untuk memulai menjalani agro bisnis tebu,
berikut panduan untuk kamu.
Cara menanam tebu dengan kulitas baik ikuti cara di bawah ini.
Persiapan Awal, Budidaya Tebu -Lahan-
aryansyahyudhi.blogspot.com
4 Cara Mudah Untuk Budidaya Tebu Muhammad Syafiq Desember 4, 2015 Budidaya, Umum Tidak ada Komentar Tebu merupakantanaman yang bisa menghasilkan beberapa produk turunan yang sangat bermanfaat bagi kehidupan. Produk tanama tersebut antara lain gula, tetes dan blothong (ampas tebu). Seperti yang kita tahu, gula merupakan salah satu sembilan dari bahan makanan pokok yang harus ada untuk bahan konsumsi. Kebutuhan gula sendiri setiap tahunnya cenderung melonjak seiring dengan bertambahnya populasi penduduk yang otomatis meningkatkan konsumsi gula. Namun pada kenyataannya produksi untuk gula pertahunnya hanya mengalami peningkatan kecil sehingga tak mampu mencukupi kebutuhan di pasaran. Selain itu untuk tetes tebu sendiri masih dijadikan alternatif untuk suplemen pakan ternak atau pupuk tanaman, sedangkan untuk ampas tebu atau blothong dapat dipakai untuk bahan bakar pabrik pembakaran bata, genteng, maupun kerupuk. Banyak sekali manfaat yang dapat kita ambil dari tebu, termasuk juga dalam membentuk usaha dibidang agro tanaman tebu. Jika kamu tertarik untuk memulai menjalani agro bisnis tebu, berikut panduan untuk kamu. Cara menanam tebu dengan kulitas baik ikuti cara di bawah ini. Persiapan Awal, Budidaya Tebu -Lahan- Lahan Untuk Tebu aryansyahyudhi.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar