Cara Menanam Brokoli Yang Baik Dan Benar
- Meningkatkan daya tahan tubuh, meningkatkan kesehatan tulang, mencegah penyakit jantung, membantu penglihatan agar lebih tajam.
- Membantu mencegah kanker, mengontrol tekanan darah, memperbaiki kerusakan kulit.
- Membantu melawan depresi, mencegah penyakit kardiovaskular, meningkatkan kesehatan pencernaan, dan serta menyukseskan diet penurunan berat badan.
Dengan sejuta manfaat yang terkandung di dalamnya ditambah dengan rasanya yang enak itulah, membuat brokoli tidak pernah kehilangan pangsa pasar. Bahkan kebutuhan akan sayuran yang satu ini dari tahun ke tahun semakin meningkat. Sehingga cukup pantas jika bisnis budidaya brokoli menjadi salah satu alternatif yang pantas untuk dilirik. Apalagi untuk membudidayakannya pun terbilang cukup mudah.
Berikut beberapa kiat dan teknik cara menaman brokoli yang baik :
1. Persiapan Lahan
Lahan yang akan ditanami terlebih dahulu dibersihkan dari sisa-sisa akar tanaman sebelumnya. Tanah yang sudah bersih tersebut selanjutnya digemburkan dengan cara dibajak atau dicangkul. Setelah itu, dibuat guludan-guludan (tumpukan tanah yang memanjang) selebar hingga 100 cm di atas lahan sebagai media penanaman brokoli. Tinggi ideal guludan-guludan tersebut adalah sekitar 35 cm dengan jarak antar guludan sekitar 40 cm. Disarankan PH tanah diatas 5,5 dan jika lebih rendah sebaiknya dilakukan pengapuran tanah.
Cara Menanam Brokoli Yang Baik Dan Benar Diskusi dalam 'Forum Pertanian & Agribisnis' dimulai oleh obatpertanian, Des 10, 2013. calvin calvin Administrator Manajemen Kebunpedia Postingan: 2,377 Poin Piala: 325 Lokasi: Makassar, Sulawesi Selatan Rating: +1,541 Harga cukup mahal dan banyak dibutuhkan, itulah brokoli. Jenis sayuran yang satu ini memiliki nilai ekonomi yang tinggi, karena selain memiliki rasa yang enak juga bernutrisi tinggi. Bahkan, brokoli juga dipercaya dapat mencegah serta mengobati beberapa macam penyakit, diantaranya adalah: - Meningkatkan daya tahan tubuh, meningkatkan kesehatan tulang, mencegah penyakit jantung, membantu penglihatan agar lebih tajam. - Membantu mencegah kanker, mengontrol tekanan darah, memperbaiki kerusakan kulit. - Membantu melawan depresi, mencegah penyakit kardiovaskular, meningkatkan kesehatan pencernaan, dan serta menyukseskan diet penurunan berat badan. Dengan sejuta manfaat yang terkandung di dalamnya ditambah dengan rasanya yang enak itulah, membuat brokoli tidak pernah kehilangan pangsa pasar. Bahkan kebutuhan akan sayuran yang satu ini dari tahun ke tahun semakin meningkat. Sehingga cukup pantas jika bisnis budidaya brokoli menjadi salah satu alternatif yang pantas untuk dilirik. Apalagi untuk membudidayakannya pun terbilang cukup mudah. [IMG] Berikut beberapa kiat dan teknik cara menaman brokoli yang baik : 1. Persiapan Lahan Lahan yang akan ditanami terlebih dahulu dibersihkan dari sisa-sisa akar tanaman sebelumnya. Tanah yang sudah bersih tersebut selanjutnya digemburkan dengan cara dibajak atau dicangkul. Setelah itu, dibuat guludan-guludan (tumpukan tanah yang memanjang) selebar hingga 100 cm di atas lahan sebagai media penanaman brokoli. Tinggi ideal guludan-guludan tersebut adalah sekitar 35 cm dengan jarak antar guludan sekitar 40 cm. Disarankan PH tanah diatas 5,5 dan jika lebih rendah sebaiknya dilakukan pengapuran tanah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar